Month: August 2023

Resep Puding Buah Penurun Kolesterol yang Cepat
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Buah-buahan memiliki sejumlah manfaat yang dapat membantu dalam mengatur dan menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh. Banyak buah-buahan mengandung serat larut, seperti pektin. Serat larut membantu mengurangi penyerapan kolesterol jahat (LDL) dalam saluran pencernaan, sehingga membantu menurunkan kadar kolesterol total dalam darah. Selain itu, antioksidan di dalam buah, seperti vitamin C dan vitamin E,…
Read More
Ini Kata Para Perempuan yang Sudah Cobain Femmy Fiber
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Punya berat badan ideal adalah mimpi banyak orang, terutama para perempuan. Nah, Femmy Fiber pun hadir bisa memperbaiki pencernaan dan meningkatkan metabolisme. Sehingga berat badan yang ideal pun mudah digapai. Yuk simak review para perempuan ini!
Read More
3 Resep Makanan Tinggi Serat untuk Menurunkan Kolesterol
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Tahukah kalau makanan tinggi serat bisa menurunkan kolesterol? Ternyata pola makan yang kurang sehat sangat mempengaruhi kondisi kesehatan dalam tubuh. Salah satunya adalah menyebabkan naiknya kolesterol dan memicu sakit jantung. Kolesterol tinggi bisa mengakibatkan pembentukan plak dalam pembuluh darah, yang meningkatkan risiko terkena penyakit jantung, stroke, dan masalah pembuluh darah. Ada baiknya Sahabat…
Read More
Cara agar Tetap Waspada dan Kenali Risiko Diri Selama Masa Endemi Covid-19
admin
- 0
Acara tersebut dibuka dengan adanya sambutan dari Ibu Nora T.Siagian, Presiden Direktur Pfizer Indonesia dengan menyampaikan pesan kepada masyarakat untuk selalu “Sadari, Siaga, Solusi” dalam menghadapi masa endemi. Kemudian, dipandu oleh Ibu Pratiwi Astar selaku moderator. Lalu, acara dilanjutkan dengan penyampaian informasi agar masyarakat tetap waspada selama endemi dan tips untuk mengenali serta mengatasi COVID-19. …
Read More
Cek Batas Normal Kolesterol untuk Laki-Laki dan Perempuan untuk Mencegah Sakit Jantung
admin
- 0
Fimela.com, Jakarta Penting untuk memahami kadar kolesterol normal untuk laki-laki dan perempuan. Kolesterol terbagi dalam beberapa bentuk, yaitu Low-Density Lipoprotein (LDL) dan High-Density Lipoprotein (HDL). LDL sering disebut sebagai kolesterol jahat karena dapat mengendap di dinding arteri dan membentuk plak yang menyumbat aliran darah. Sebaliknya, HDL disebut sebagai kolesterol baik karena membantu mengangkut kolesterol dari…
Read More
5 Daftar Makanan Pantangan Asam Urat dan Kolesterol
admin
- 0
1. Kacang-kacangan Tinggi Purin Beberapa kacang-kacangan seperti kacang merah dan lentil mengandung purin yang dapat memicu peningkatan kadar asam urat. Jika memiliki masalah asam urat, sebaiknya konsumsi kacang-kacangan dengan bijak. Bisa juga mengganti kacang-kacangan dengan makanan lain yang baik untuk asam urat. 2. Margarin Padat Margarin padat mengandung lemak trans yang dapat meningkatkan kadar kolesterol…
Read More
7 Pantangan Makanan untuk Pemilik Kolesterol Tinggi
admin
- 0
1. Makanan Olahan Tinggi Gula Makanan olahan tinggi gula seperti minuman bersoda, permen, dan makanan manis olahan, dapat menyebabkan lonjakan gula darah dan peningkatan kadar kolesterol jahat. Terlalu banyak gula dapat menyebabkan risiko penyakit jantung. Ganti makanan olahan tinggi gula dengan sumber karbohidrat kompleks yang lebih sehat. 2. Karbohidrat Sederhana Karbohidrat sederhana seperti roti putih…
Read More
3 Cara dan Aturan Waktu Membuat Bawang Hitam untuk Menurunkan Kolesterol
admin
- 0
Bawang hitam adalah bawang putih mentah yang diproses. Walaupun memiliki warna hitam, tetapi bawang hitam memiliki bau yang tidak terlalu menyengat, seperti bawang putih. Dalam bawang hitam terkandung energi, protein, karbohidrat, serat, kalsium, zat besi, dan natrium. Bawang hitam memiliki manfaat untuk membantu menurunkan kolesterol, darah tinggi, dan kardiovaskular. Karena kaya akan antioksidan, bawang hitam mampu meregenerasi…
Read More
Pilates Jadi Olahraga yang Dianjurkan untuk Lawan Penyakit di Tengah Polusi
admin
- 0
Dalam Pilates, latihan dilakukan dengan konsentrasi dan pernapasan yang terkoordinasi. Hal ini bertujuan untuk membangun tubuh yang kuat, seimbang, dan lentur. Sebagai salah satu olahraga gymnastic, pilates dapat dilakukan oleh semua kalangan. Mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. “Mulai dari anak-anak remaja berusia 10 tahun hingga orang tua berusia 70 tahun yang ingin memperbaiki bentuk…
Read More
Peran Nyata Godrej Memberantas Nyamuk untuk Cegah DBD, dari Seminar Bersama Jumantik hingga Obat Nyamuk Semprot yang Efektif
admin
- 0
Kasus DBD dapat dihindari melalui tindakan pencegahan yang tepat. Program 3M Plus yang telah dicanangkan oleh pemerintah adalah salah satu inisiatif utama dalam hal ini. Melalui program ini, masyarakat diingatkan untuk Menguras tempat-tempat yang bisa menjadi sarang nyamuk, Menutup rapat tempat penyimpanan air, Mendaur ulang, plus menggunakan obat anti nyamuk sebagai bentuk perlindungan ekstra. Selain itu, HIT…
Read More